Instalasi XAMPP
Assalamualaikum
Warahmatuulahi Wabarakatuh.
Haahaayyy plend semuaa.. aku datang lagi buat ngasih info sekilas tentang
XAMPP.. Menurut kalian XAMPP itu apa sih guys ??? hhaayyoo .. hhaayyooo
:)
Kalo kalian belum
tauu.. nie ada sekilas dikit tentang XAMPP... silaahkaan !!! XAMPP
merupakan sebuah platform aplikasi yang terdiri dari sekumpulan aplikasi pokok
atau aplikasi utama yang terdiri dari :
- Apache, yaitu sebuah aplikasi server web open source
- MySQL, yaitu sebuah aplikasi server database open source
- PHP, yaitu sebuah aplikasi pemrograman berbasis (atau untuk) web
- Perl, yaitu sebuah aplikasi pemrograman sistem
Kesemua aplikasi pokok tersebut digabungkan menjadi sebuah
aplikasi baru yang memungkinkan pengguna baik itu pengguna akhir ( end user )
maupun sesama pengembang aplikasi untu mengembangkan aplikasi berbasis web yang
baru dengan mudah dan ringkas melalui sebuah proses instalasi satu paket yang cukup
mudah dita
mbah dengan metode pengoperasian melaui sebuah antarmuka yang
cukup sederhana.
XAMPP dapat dijalankan pada beragam
sistem operasi seperti Linux, Microsoft Windows,
Apple Mac, Sun Solaris maupun OpenSolaris dsb. XAMPP sangat berguna bagi
mereka baik pelajar maupun umum yang ingin mempelajari, memiliki ataupun
mengembangkan sebuah aplikasi berbasis website, baik pada komputer secara lokal
maupun untuk skala lebih luas.
Setelah kalian membaca
sekilas tentang XAMPP maka kalian dapat melakukan instalasi XAMPP pada komputer
kalian. Inii ada tutorialnya :
1. Extract file xampp
2. Pilih bahasa instalasi (biasanya
English)- ok
3. Pada tahap selanjutnya pilih
Next
4. Kemudian pilih Next lagi
5. Beri tanda centang semua pada
table XAMPP DESKTOP , XAMPP START MENU, SERVICE SECTION - INSTALL
6. Sementara itu tunggu hingga
proses instalasi selesai.
7.
Maka
proses akan selesai - Klik Finish
Sekian materi sedikit dari saya.. semoga walau
hanya dikit bisa bermanfaat.. amiin..
Wasalammu'alaikum Warahmatuulahi Wabarakatuh..
Wasalammu'alaikum Warahmatuulahi Wabarakatuh..
0 komentar:
Posting Komentar